Please ensure Javascript is enabled for purposes of website accessibility
slide1.jpg
APLIKASI SIPP

Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

slide1.jpg
Template Web Pengadilan Agama Bandung

Template website Pengadilan Agama Bandung yang sudah memenuhi standar SKMA 1-144/2011 Mengenai Keterbukaan Informasi Publik. Selain itu website yang menggunakan template ini dapat diakses oleh masyarakat yang difable.

slide1.jpg
E-Court

Aplikasi e-court adalah layanan bagi Pengguna Terdaftar untuk Pendaftaran Perkara Secara Online, Mendapatkan Taksiran Panjar Biaya Perkara secara online, Pembayaran Perkara secara online dan Pemanggilan yang dilakukan dengan saluran elektronik. e-Filing (Pendaftaran Perkara Online), e-Payment (Pembayaran Panjar Biaya Perkara Online), e-Summons (Pemanggilan Pihak secara online)

slide1.jpg
SIWAS

"Whistleblowing System" adalah aplikasi yang disediakan oleh Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI, untuk melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan dibawahnya." Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI menghargai informasi yang Anda laporkan karena Fokus kami adalah materi informasi yang Anda Laporkan.

slide1.jpg
GUGATAN / PERMOHONAN MANDIRI

Untuk Pelayanan yang lebih mudah, cepat dan biaya ringan, Pengadilan Agama Bandung menyediakan Layanan Pembuatan Gugatan / Permohonan secara mandiri.

slide1.jpg
Pengiriman Produk Via POS

Nikmati Layanan Pengiriman Produk Pengadilan Agama Bandung (Akta Cerai, Salinan Putusan/Penetapan). Bisa langsung dikirim ke alamat pihak berperkara melalaui PT. POS Indonesia hanya dengan datang langsung ke Loke Meja Informasi atau loket POS di PA Bandung dan membawa KTP.

slide1.jpg
E-Brosur

SIlakan Scan e-Brosur untuk melihat Hak-Hak Perempuan dan Anak Pasca Perceraian

previous arrow
next arrow
slide1.jpg
Berita Duka Cita

Segenap Pimpinan dan Seluruh Keluarga Besar Pengadilan Agama Bandung Mengucapkan
إِنَّا لِلَّٰهِ وَإِنَّا إِلَيْهِ رَاجِعُونَ
Turut berbelasungkawa atas wafatnya Ibunda kami tercinta Hj. Maryam binti Kh. Muzammil Ibunda dari Bapak Drs. H. Ilham Suhrowardi, S.H, M.H Hakim Pengadilan Agama Bandung yang wafat pada 29 April 2024 Pukul 21.45 WIB di Pondok Pesantren Buntet Cirebon. "Semoga amal ibadah beliau diterima disisi Nya dan diluaskan alam kuburnya".

slide1.jpg
Selamat dan Sukses

Atas Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Bapak Drs. Muchlis, S.H., M.H. Sebagai Direktur Jenderal pada Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung RI

slide1.jpg
Berita Duka Cita

Inna lillaahi wa innaa ilaihi raaji'uun. Segenap keluarga besar Pengadilan Agama Bandung turut berduka cita atas berpulangnya ke Rahmatullah Drs. H. Wawan Setiawan, S.H. (Hakim Pengadilan Agama Bandung). Semoga amal ibadahnya diterima disisi Allah SWT dan diampunin segala dosanya. serta keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran.

slide1.jpg
Selamat dan Sukses

Kepada Prof. Dr. H. Ramdani Wahyu Sururie, M.Ag., M.Si., Atas Diraihnya Gelar Akademik Guru Besar Bidang Hukum Islam UIN Sunan Gunung Djati Bandung

slide1.jpg
E-Brosur

SIlakan Scan e-Brosur untuk melihat Hak-Hak Perempuan dan Anak Pasca Perceraian

slide1.jpg
Purnabakti Wakil Ketua MA Bidang Yudisial

Selamat memasuki masa purnabakti YM. Dr. Andi Samsan Nganro, S.H., M.H. - Wakil Ketua Mahkamah Agung Bidang Yudisial. Terimakasih atas pengabdian dan dedikasinya selama ini, selamat menikmati waktu bersama keluarga tercinta dalam kesehatan, keselamatan, dan rizki yang berkah, aamiin ya rabbal aalaamiin

previous arrow
next arrow

Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas

aco_pa